Posts

Showing posts from June, 2020

BREAK EVEN POINT (BEP) DALAM DUNIA TEKNIK SIPIL

Image
Hallo, Apa Kabar? Semoga kalian baik-baik aja ya:) Kali ini saya akan membahas tentang BEP nih.  Jadi guys, BEP itu ga hanya dipelajari di Jurusan Ekonomi saja, tapi di Teknik juga dipelajari lho, mari kita simak penjelasan berikut ini. Pengertian Break Event Point Break Event Point  (BEP) merupakan suatu keadaan dimana dalam suatu operasi perusahaan tidak mendapat untung maupun rugi/ impas (penghasilan = total biaya). Jadi, untuk mendirikan suatu perusahaan jasa konstruksi yang bertujuan dapat memperoleh keuntungan. Maka, untuk memperoleh laba yang maksimum diperlukan kemampuan manajemen untuk dapat menganalisis kelayakan proyek tersebut. Kekeliruan dalam pemilihan proyek dapat mengakibatkan pengorbanan pada sumber daya. Oleh Karena itu, sebelum proyek dilaksanakan perlu dilakukan perhitungan untuk menentukan hasil dan membuat berbagai alternative dengan cara menghitung biaya dan manfaat ( benefit ) yang diharapkan dari proyek tersebut. Persoalan yang timbul ada...

BISNIS PLAN (LIMBAH GERABAH MENJADI BATU BATA)

BUSINESS PLAN “LIMBAH GERABAH MENJADI BATU BATA” PT JAYA SENTOSA I. Introduction A. Nama dan Alamat Usaha Nama : PT Jaya Sentosa Alamat Usaha : Jl. Raya Panongan Kec. Sedong Kab. Cirebon B. Nama dan Alamat Pemilik Usaha Nama : Idham Kuswanto Alamat : Jl. Raya Panongan Kec. Sedong Kab. Cirebon C. Jenis Usaha PT Jaya Sentosa mengembangkan usaha pengolahan limbah ataupun sisa gerabah yang telah pecah dan tidak terpakai dalam usaha pembuatan gerabah di daerah Cirebon. Sisa gerabah ini akan diolah oleh menjadi salah satu material bangunan yaitu batu bata. D. Sumber Modal PT Jaya Sentosa membutuhkan modal usaha sebesar Rp118,085,900.00 yang kurang lebih 83% akan dipenuhi dengan peranan investor dalam usaha ini. II. Executive Summary Banyaknya peristiwa gempa bumi mendorong PT Jaya Sentosa untuk mengembangkan bisnis ini, beberapa teknologi dikembangkan untuk membenahi konstruksi bangunan ataupun pengembangan bahan-bahan material yang berasal dari si...

PERBEDAAN KUDA-KUDA BAJA DAN KAYU (THE DIFFERENCE OF STEEL TRUSSES VS TIMBER TRUSSES)

OBJECT COMPARISON STEEL TRUSSES VS TIMBER TRUSSES Function: Roof trusses are used to carry and support the weight of the roof deck and any finish material used to cover the roof. This weight can be quite significant if clay or slate roof tiles are used, or it may be very light when used to support asphalt shingles or rolled roofing. The chords support the roof while the webs brace and stabilize the chords, helping to distribute the load across the entire truss to the bearing walls on either side. Advantages and disadvantages: Why WOOD trusses are worth it: ·          Less expensive than steel trusses. ·          Retain heat better than steel, which translates into lower energy consumption. ·          Ideal for the residential or small commercial markets. What to watch out for: Unless properly treated and regularly inspected, wood can suffer from w...

Direct Shear

Image
a.     Teori Dasar Kekuatan geser tanah ditentukan untuk mengukur kemampuan tanah, menahan tekanan tanpa terjadi kekuatan geser. Kekuatan geser terdiri dari dua komponen, yaitu : 1.     Gesekan dalam, sebanding dengan tegangan efektif yang bekerja di bidang geser. 2.     Kohesi, tergantung jenis tanah dan kepadatannya. Meninjau kekuatan gesernya, tanah digolongkan sebagai berikut : 1.     Tanah berkohesi atau berbutir halus ( lempung ) 2.     Tanah tidak berkohesi atau berbutir kasar ( pasir ) 3.     Tanah berkohesi dan bergesekan ( lanau ) b.     Maksud dan Tujuan 1.     Menentukan harga parameter kekuatan geser tanah dengan melongsorkan contoh tanah melalui bidang mendatar di pertengahan tingginya. 2.     Pengujian lempung biasanya dilakukan pada Consolidated Drained, yaitu dengan jalan mengkonsolidasikan contoh tanah terlebih...